Polres Aceh Selatan Gelar Vaksinasi Gratis Untuk Masyarakat di Gerai Vaksin Presisi

Polres Aceh Selatan Gelar Vaksinasi Gratis Untuk Masyarakat di Gerai Vaksin Presisi

- in Headline, Humas
516
0

tribaranewsacehselatan Berkerja sama dengan pihak Muhamdyah dan Dinas Kesehatan Polres Aceh Selatan Gelar Gerai Vaksin Presisi di dua lokasi, Sabtu (24/07/21).

Lokasi yang digelar untuk melaksanakan vaksinasi yaitu bertempatkan di Depan Mesjid Muhamdyah Gp Pasar Baru Kec. Tapaktuan dan di Dinas Kesehatan Kec Tapaktuan.

Vaksinasi gratis ini disediakan untuk masyarakat yang belum melaksanakan vaksin. Gerai Vaksin Presisi ini merupakan upaya Polri dalam mendukung percepatan vaksinasi dan penanganan Covid-19.

Harapannya melalui peningkatan upaya penanganan Covid-19 dengan melaksanakan kegiatan vaksinasi massal ini harus maksimal untuk mengendalikan serta menekan penyebaran Covid-19, karena melihat trend peningkatan covid-19 ini sudah luar biasa sehingga diperlukan langkah-langkah tepat dan cepat untuk memutus penyebaran covid-19.[Humasresasel]

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may also like

Unit PPA Sat Reskrim Polres Aceh Selatan Bergerak Cepat, Terduga Pelaku Pelecehan Anak Berhasil Diamankan

Tribratanewsacehselatan – Unit IV Perlindungan Perempuan dan Anak