Personil Polsek Trumon Pantau Banjir di Kecamatan Trumon

Personil Polsek Trumon Pantau Banjir di Kecamatan Trumon

- in Polisi Kita
291
0

Tribratanewsacehselatan – Personil Polsek Trumon Timur dibantu Personil Brimob, Koramil, BPBD dan masyarakat melakukan pemantauan debit air yang mengenangi jalan Negara di Gampong Kapa Sesak Kecamatan Trumon Timur.Selasa 11 Juli 2023.

Banjir ini terjadi akibat tingginya curah hujan malam tadi sehingga mengakibatkan tingginya debit air dari sungai yang berada di gampong kapa seusak meningkat.

Luapan air ini mengakibatkan dua dusun di kecamtan Trumon timur terendam air dengan ketinggian 35 s/d 45 Cm yang menggenangi 150 rumah warga.
genangan air ini juga merendam jalan nasional dengan ketinggian 10 cm.

Kapolsek Trumon Timur Iptu Adrizal mengatakan untuk debit air sedah mulai menurun namun demikian petugas dan masyarakat masih terus bersiaga memantau apabila sewaktu-waktu debit air akan meningkat.[Humasresasel]

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may also like

Wujudkan Keamanan Dalam Lingkungan,Bhabinkamtibmas Polsek Pasieraja Sambang Warga.

Tapaktuan – Sambang Warga binaan bagi Bhabinkamtibmas adalah