Bhabinkamtibmas Batu Nelayan Sandarkan Sampan

Bhabinkamtibmas Batu Nelayan Sandarkan Sampan

- in Humas
980
0

Tribratanewsacehselatan – Kepolisian Sektor Samadua Polres Aceh Selatan melalui Bhabinkamtibmas Desa Gunong Cut Kecamatan Samadua Bripka Epi Evendi membatu menyandarkan sampan nelayan yang baru pulang melaut.Selasa(22/01/19).

Petugas Bhabinkamtibmas tampak akrab dengan warga Desa binaanya, di sela-sela melihat aktifitas nelayan Bripka Efi Efendi ini juga tidak lupa menyelipkan pesan kamtibmas.

Kegiatan ini dilaksankan dengan tujuan agar terjalin hubungan emosional yang lebih erat antara Polisi dan Masyarakat.

Menurut Kasat Binmas Polres Aceh Selatan Iptu Zetra Hamidi dengan keakraban yang terjalin antara personil Bhabinkamtibmas dan Masyarakat di harapkan akan mudah berkordinasi dan saling bertukar informasi dalam hal menjaga gangguan kamtibmas yang mungkin terjadi di tengah-tengah masyarakat nantinya.[Humasresasel]

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may also like

Jalin Silaturahmi dengan Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Polsek Meukek Lakukan Sambang

Tribratanewsacehselatan – Kegiatan sambang terus dilakukan Polri dalam